
Management PR: Pengertian, Ciri Ciri, Fungsi, Tahapan Management dan Peran Public Relations
MANAJEMEN = MANAGE ( George R. Terry ) Memimpin, Menangani, Mengatur, Membimbing Sebuah proses yang khas dan tindakan-tindakan seperti perencanaan, pengorganisasian, pengaktifan, dan pengawasan yang dilakukan untuk menentukan serta mencapai sasaran-sasaran yang telah ditetapkan melalui pemanfaatan SDM dan sumber-sumber lainnya. DEFINISI PUBLIC RELATIONS 1.PR adalah usaha perencanaan untuk mempengaruhi pendapat…