Pengertian, Tujuan, Jenis, dan Tugas Pokok Humas

Humas adalah singkatan dari Hubungan Masyarakat atau dalam bahasa Inggris disebut dengan Public Relation (PR). Lalu sebenarnya apa pengertian Humas itu, dan apa manfaatnya bagi sebuah perusahaan? Artikel ini akan membahas secara ringkas dan jelas beberapa hal yang berhubungan dengan Public Relation, di antaranya: Pengertian Humas, baik secara umum maupun menurut beberapa ahli. Tujuan dan … Read more

Profile, Tugas & Alat-alat Humas

Profil Petugas Humas Memang tidak mudah menggambarkan profil petugas humas, namun dari beberapa referensi disebutkan enam criteria yang merangkum kualitas seseorang praktisi humas yang baik,meliputi hal-hal berikut ini. 1. Mampu menghadapi semua orang yang memiliki aneka ragam karakter dengan baik. 2. Mampu berkomunikasi dengan baik, menjelaskan segala sesuatu dengan jelas dan lugas, baik lisan maupun … Read more